Pages

Selasa, 09 Agustus 2011

Audacity

Audacity adalah aplikasi pemberi efek suara yang terbaik yang pernah ada di dunia sumber terbuka (open source)[5]. Aplikasi ini dibangun dengan pustaka WxWidgets sehingga dapat berjalan pada berbagai sistem operasi.[5]
Dengan Audacity, pengguna bisa mengoreksi berkas suara tertentu, atau sekedar menambahkan berbagai efek yang disediakan[5]. Selain itu, pengguna juga dapat berkreasi dengan suara yang dimiliki sendiri[5].
Kelebihan dari aplikasi ini adalah fitur dan kestabilan[5]. Pustaka yang digunakan juga tidak terlalu banyak dan waktu tunggunya juga tidak terlalu lama.[5]
Kekurangan dari aplikasi ini adalah antarmuka penggunanya (user interface) yang sedikit kaku apabila dibandingkan dengan aplikasi sejenis di sistem operasi lain.[5]

DOWNLOAD AUDACITY

0 komentar:

Posting Komentar